Artikel

micro-xrf

Peran Micro-XRF yang Perlu Diketahui!

Micro-XRF adalah metode non destruktif untuk analisis unsur sampel yang tidak homogen, tidak beraturan, objek kecil atau inklusi. Tidak hanya itu, micro-xrf tidak hanya menginformasikan suatu elemen namun di mana letak unsur tersebut.

Dengan kata lain, Micro-XRF dapat melihat distribusi unsur pada sampel. Selanjutnya, target analisis utama Micro-XRF Bruker M4 Tornado ialah untuk melihat distribusi unsur sehingga sampel stage menjadi lebih luas dan mapping M4 Tornado mencapai 19 x 16cm.

Karena itu, tidak diperlukannya preparasi sampel serta jenis sampel yang dapat dianalisis lebih bervariasi, misalnya powder,solid, liquid, logam, batuan, dan glass ataupun jaringan. Beban maksimal sampel yang dapat dimasukkan hingga 7kg.

Micro-XRF adalah metode non destruktif untuk analisis unsur sampel yang tidak homogen, tidak beraturan, objek kecil atau inklusi. Tidak hanya itu, micro-xrf tidak hanya menginformasikan suatu elemen namun di mana letak unsur tersebut.

Dengan kata lain, Micro-XRF dapat melihat distribusi unsur pada sampel. Selanjutnya, target analisis utama Micro-XRF Bruker M4 Tornado ialah untuk melihat distribusi unsur sehingga sampel stage menjadi lebih luas dan mapping M4 Tornado mencapai 19 x 16cm.

Karena itu, tidak diperlukannya preparasi sampel serta jenis sampel yang dapat dianalisis lebih bervariasi, misalnya powder,solid, liquid, logam, batuan, dan glass ataupun jaringan. Beban maksimal sampel yang dapat dimasukkan hingga 7kg.

Pentingnya mapping sampel

Hasil analisis sampel margarin dengan Micro-XRF M4 Tornado menunjukkan adanya partikel tersembunyi pada sampel tersebut, yakni Fe. Melalui mapping M4 Tornado dapat terlihat adanya partikel tersembunyi untuk proses Quality Control.

Identifikasi sampel non-homogen

Gambar 2 Sample Daun Ivy (kiri) dan Hasil distribusi unsur/multi-element pada daun Ivy (Kanan)

Gambar 3 terlihat sampel daun yang dianalisis menggunakan Micro-XRF M4 Tornado menghasilkan distribusi unsur pada daun. Tiap warna tadi terbentuk mewakili unsur sampel, antara lain Calcium (Ca) berwarna ungu yang terbentuk pada batang daun. Lalu, terlihat pula biomineralisasi Silicon pada daun.

Hasil analisis hanya dengan satu run!

Gambar 3. Sample Daun Ivy (kiri)  Hasil distribusi unsur/multi-element pada daun Ivy (Kanan)

Kelebihan lain yang dimiliki Micro-XRF, yaitu mampu menganalisis beberapa samepl dalam satu run. Gambar 4 terdapat 18 sampel geological thin section yang dianalisis dalam satu kali run (secara bersamaan).

Software M4 Tornado mendkung evaluasi data secara komprehensif. Visualisasi hasil distribusi unsur dan pemilihan spot tertentu pada sampel memungkinkan pemrosesan lanjutan dari data HyperMap sebagai analisis fase. Hal tersebut, dilakukan untuk mengidentifikasi unsur serta fase mineral dengan cepat, analisis kuantitatif, dan temuan trace elements.

Teknologi Micro-XRF M4 Tornado

Berikut teknologi yang terdapat dalam Micro-XRF M4 Tornado.

  • Waktu pengukuran singkat. Fokus eksitasi X-ray dioptimalkan melalui Pollycapillary, detektor throughput tinggi, pemetaan “on-the-fly” dengan waktu piksel hingga 1 ms.
  • Mengukur sampel hingga 7kg. Ruang vakum besar dan vakum konstan hingga 2 mbar.
  • Luas Mapping hingga 190 x 160 mm². Recording hingga 40 Mio. piksel dalam sekali run, penyimpanan data sebagai HyperMap dengan full informasi spektrum, dan gambar optik untuk setiap piksel.
  • Pengukuran spektrum, linescans dan mappings. Metode fundamental parameter yang dapat dikonfigurasi, paket software XMethod (opsional) untuk kuantifikasi mapping layer analysis.
  • Process data. Paket software yang powerful, ekstraksi spektrum hasil sampel menggunakan objek arbitrer (elips, persegi panjang, poligon), ekstraksi line scans, dan  analisis fase kimia (Autophase).

Informasi lebih llanjut terkait seluk beluk Micro-XRF M4 Tornado sila ikuti Webinar kami pada Kamis, 27 Januari 2022 pukul 14.00 atau 2 pm. Hubungi Product Specialist kami di Tiffany@dynatech-int.com